~`Cintailah Hatiku yang Telah Kau Sakiti`~
Cintailah hatiku ini
Jangan pernah kau sakiti lagi
Cintailah diriku ini
Jangan pernah kau jauh lagi
Kau tidak tahu
Bagaimana sakitnya hati ini saat kau pergi
Kau tidak merasakan
Bagaimana remuknya diriku saat kau khianati
Kau tidak mengerti saat kau pergi
Kau tidak tahu saat kau khianatiku
Betapa aku sangat mengharapkan
Mengharapkan kau kembali mecintaiku
Namun aku tak berharap
Aku tidak meminta
Untuk kau mencintaiku
Tapi cintailah hatiku yang telah kau sakiti
~`ZAHRA``
No comments :
Post a Comment
silahkan komentar anda disini....